HTML

Iklan

Sistem Monitoring Kondisi Bayi Berdasarkan Suara Tangisan

Sistem Monitoring Kondisi Bayi Berdasarkan Suara Tangisan
Abstrak: Pada tugas akhir ini dilakukan proses pengenalan suara bayi dalam kondisi sakit dan lapar. Proses pengenalan ini dilakukan untuk dapat memonitoring kondisi bayi dengan menggunakan SMS Gateway. Suara bayi yang diperoleh akan ditransformasi dengan menggunakan Fast Fourier Transform (FFT), selanjutnya output yang diperoleh pada FFT akan masuk sebagai input pada proses Neural Network untuk dilakukan identifikasi sinyal suara berdasarkan proses pembelajaran. Setelah melakukan pembelajaran, dapat dilakukan pengujian terhadap sistem. Tingkat keakuratan yang diperoleh pada tugas akhir ini mencapai 63.5%
Kata kunci: SMS Gateway, Fast Fourier Transform
Penulis: Rizka Novri Azima, Wakhyu Dwiono, Rizki Dian Rahayani
Kode Jurnal: jptlisetrodd130765
Share This :