Abstract; Model statistik non-linier merupakan model yang digunakan untuk menjelaskan hubungan antara variabel dan beberapa prosedur pendeteksian, sehingga model non-linier telah mengalami perkembangan yang sangat pesat terutama dalam hal teknik-teknik estimasi untuk menyelesaikan permasalahan, walaupun model-model non-liner secara umum lebih sulit dianalisa daripada model linier. Untuk mengetahui sifat-sifat dari penaksir parameternya maka digunakan algoritma Gauss-Newton dan OLS, sehingga model non-linier tersebut dapat ditransformasikan menjadi model linier yang disebut linear pseudomodel.
Kata Kunci: Non-Linier, Alogaritma Gauss- Newton, Ordinary Least Square, linear pseudomodel
Penulis: Nur'eni
Kode Jurnal: jpmatematikadd090027
Share This :
comment 0 komentar
more_vert