HTML

Iklan

ESTIMASI PARAMETER PADA DISTRIBUSI EKSPONENSIAL

ESTIMASI PARAMETER PADA DISTRIBUSI EKSPONENSIAL
Abstract: Estimasi titik dari sebuah parameter populasi adalah sebuah nilai yang diperoleh dari sampel dan digunakan sebagai penaksir dari parameter yang nilainya tidak diketahui. Estimator titik dapat ditentukan dengan menggunakan dua metode, yaitu metode klasik (metode Momen dan Maksimum Likelihood) dan metode Bayes. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan estimasi titik pada distribusi eksponensial untuk satu parameter dengan metode Momen, Maksimum Likelihood dan metode Bayes serta menentukan estimasi titik pada distribusi Eksponensial untuk dua parameter dengan metode Momen dan Maksimum Likelihood.
Metode penelitian yang digunakan adalah studi literatur dari berbagai sumber yang menunjang dan relevan dengan tinjauan yang dilakukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa estimator titik pada distribusi Eksponensial untuk satu parameter dengan menggunakan Metode Momen dan Maksimum Likelihood adalah X , sedangkan estimator Bayes dari distribusi Eksponensial untuk satu parameter dengan distribusi prior sekawan, yaitu distribusi Gamma adalah    x  n p n p dan distribusi Chi Kuadrat adalah i. Estimator titik pada distribusi Eksponensial untuk dua parameter dengan menggunakan metode Momen adalah 1 2 2ˆ Xn  , sedangkan dengan menggunakan metode Maksimum Likelihood adalah   nx xnin i 
Kata kunci: Estimasi Titik, Distribusi Eksponensial, Metode Momen, Metode Maksimum Likelihood, Metode Bayes
Penulis: Renny Aulia
Kode Jurnal: jpmatematikadd110012
Share This :